Hari / Tanggal : Rabu , 08 Maret 2023
Pelajaran : Bahasa Arab
Bab: Bab / Pelajaran 5
KISI-KISI PTS GENAP KELAS 4
Kalimat sapaan dalam bahasa arab
مُدَرِّسَةٌ : أَهْلاً وَسَهْلاً
halo : guru
طَلِبٌ / طَلِبَةٌ : أَهْلاًبِك
hai : murid
مُدّرِّسَةٌ : صَبَاحُ الْخَيْر
Selamat pagi : guru
طَلِبٌ / طَلِبَةٌ : صَبَاحُ النوْر
Selamat pagi : murid
مُدَرِّسَةٌ : كَيْفَ حَالُكُمْ
Bagaimana kabar kalian sholeh sholehah : guru
طَلِبٌ / طَلِبَةٌ : بِخَيْر وَالْحَمْدُ الله
Baik Alhamdulillah : murid
KISI-KISI PTS GENAP KELAS 4
1. kosakata anggota keluarga halaman 68
2. halaman 70 latihan 1
3. halaman 72 Tata Bahasa Isim Isyaroh ( macam-macam apa saja isim isyaroh, kalimat yang terdiri dari isim isyaroh )
4. kosakata di rumah halaman 87 nomor 15-20 dihafalkan
0 komentar:
Posting Komentar